Jumat, 13 September 2013

KEKERASAN TERHADAP PETANI


Kronologis Penyisiran (intimidasi, teror) yang Dilakukan oleh Polisi, Tentara, Preman dan Perhutani

Pada Rabu 11 September 2013

1. Pukul 09.00:

Banyak aparat yg terdiri dari Polisi, Tentara, preman dan Perhutani (Sekitar 100 lebih) berkumpul di Bojong Raong.

2. Pukul 10.30:

Sekitar 50 orang (polisi, tentara dsb) mendatangi sekretariat STI yg beralamat di Desa Bojong Raong, mereka mengambil gambar di dalam sekretariat STI, ada yang diluar sambil menakut-nakuti warga.

3. Pukul 12.00:

Sekitar 100 aparat berkumpul di Balai Desa Suka Slamet, kemudian mereka melanjutkan keperempatan Tanjung Jaya.

Minggu, 08 September 2013

GARDA PEMUDA PEMUDI RAKYAT PANGANDARAN (GAPPURA)



GARDA PEMUDA PEMUDI RAKYAT PANGANDARAN (GAPPURA)  dideklarasikan di Cibenda pada tanggal 28 Juli 2013. Sejarahnya dapat dirunut sejak berdirinya forum 3 kota yaitu PFMG (Garut),FPMR (Tasik),FARMACI (Ciamis).